Sanggabuana-unik
Hasil penelitian kita, ada burung tangkong, takur, punai, perkici, dan merbah. Semuanya bergantung hidup pada buah-buahan dari genus Ficus pada saat musim berbuah. Buah Ficus juga menjadi makanan primata, terutama Owa Jawa yang menjadi salah satu satwa prioritas di kawasan Pegunungan Sanggabuana," ungkap Bernard.
Bernard merinci daftar ke 21 jenis Ficus yang ada di Pegunungan Sanggabuana adalah Ficus benjamina (beringin), Ficus rumphii (waringin jawa), Ficus septica (awar-awar), Ficus fistulosa (benying), Ficus annulata (beringin pencekik), Ficus sundaica, Ficus mikrokarpa (beringin cina), Ficus fulva, Ficus padana (hamerang putih), Ficus elastica (karet merah), Ficus virens (bunut bangkok), Ficus variegata (nyawai), Ficus hispida (bisoro), Ficus callosa (ilat-ilatan), Ficus carica (tin), Ficus religlosa (pohon bodhi), Ficus racemosa (loa), Ficus retusa (ara jejawi), Ficus ampelas (rampelas), Ficus aurata, dan Ficus pumila var quercifolia.
Baca artikel detikTravel, "Nggak Nyangka, Pohon Besar Langka Ditemukan di Kawasan Sanggabuana Karawang" selengkapnya https://travel.detik.com/travel-news/d-7189321/nggak-nyangka-pohon-besar-langka-ditemukan-di-kawasan-sanggabuana-karawang.
Download Apps Detikcom Sekarang https://apps.detik.com/detik/
Komentar
Posting Komentar